Form ini digunakan untuk mengonfirmasi setoran deposit yang telah Ayah Bunda lakukan untuk saldo Canteen & Cafe Literasi santri.
Langkah-langkah Pengisian:
Masukkan 10 Digit ID RFID Santri:
ID RFID adalah kode unik untuk santri. Kode ini digunakan untuk mengidentifikasi santri yang akan mendapatkan deposit saldo Canteen & Cafe Literasi.
Pastikan Ayah Bunda Klik tombol CEK SISWA maka Nama Lengkap Santri dan Kelas akan secara otomatis terisi oleh system. Pastikan ID RFID yang dimasukkan benar. Jika Salah, Maka akan terisi Nama Santri Lain. Jika itu terjadi, Silahkan bisa menghubungi pihak sekolah atau Admin.(Pak Hadi) https://wa.me/62895406431226
Masukkan Jumlah Deposit:
Isikan jumlah uang yang Ayah Bunda setorkan untuk saldo Canteen & Cafe Literasi santri.
Pastikan jumlahnya sesuai dengan yang sudah disetorkan.
Unggah Bukti Transfer:
Unggah bukti transfer pembayaran deposit di kolom yang sudah disediakan dalam bentuk Link yang sudah di upload ke Gdrive dan tidak di Privat.
atau Ayah Bunda cukup menuliskan Nama Pemilik Rekening
Masukkan Tanggal Deposit:
Tanggal akan terisi otomatis sesuai dengan tanggal pengisian form.
Jika tidak terisi otomatis, pastikan tanggal yang dimasukkan sudah benar.
Klik Kirim
Setelah terkirim Ayah Bunda akan mendapatkan notifikasi diatas layar, maka transaksi deposit sudah masuk dan team kami akan segera mengupdate saldo.
Hal yang Perlu Diperhatikan:
Pastikan semua data yang Ayah Bunda masukkan sudah benar. Jika ada kesalahan, saldo santri mungkin tidak terupdate dengan tepat.
Form ini langsung mengupdate saldo kantin santri, jadi pastikan deposit yang dibayarkan sudah sesuai.
Jika ada yang kurang jelas, Ayah Bunda bisa menghubungi pihak sekolah atau admin Layanan Sekolah.
Rekening Layanan Deposit
Canteen & cafe literasi
No Rek BRI 435401028661538
an Hadi Jamaludin